TOPIK REFLEKSI DIRI MODUL 3

POST TEST MODUL 3 Berpikir Reflektif/Refleksi Metakognisi

1. Berikut ini ada urutan yang benar pada tahapan 3R yaitu
A. Refleksi, rencana, rehat.
B. Rehat, refleksi, rencana.
C. Rehat, rencana, refleksi.
D. Rencana, refleksi, rehat.
Jawaban: B. Rehat, refleksi, rencana.

2. Refleksi sebaiknya dikerjakan pada akhir pembelajaran atau pada saat memperoleh hasil akhir asesmen akhir siswa-siswi.
A. Benar
B. Salah
Jawaban: B. Salah

3. Perhatikan pertanyaan ini, hal apa yang menjadi kekurangan saya?
Pada pertanyaan di atas adalah contoh praktik metakognisi atau refleksi dalam
A. Pengetahuan yang komprehensif.
B. Disiplin diri.
C. Motivasi intrinsik.
D. Semua benar
Jawaban: A. Pengetahuan yang komprehensif.

4. Hal apa yang menjadi kekurangan saya?
Pertanyaan di atas merupakan contoh praktik metakognisi/refleksi dalam...
A. Pengetahuan yang komprehensif
B. Motivasi insrinsik
C. Disiplin diri
D. Semua benar
Jawab : A. Pengetahuan yang komprehensif


Komentar